Tanggal Rilis | : | 1 April 2015 |
Ukuran File | : | MB |
Abstraksi
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel di Provinsi Sulawesi Tenggara pada bulan Maret 2015 tercatat 35,44 persen atau mengalami peningkatan 11,70 poin dibandingkan TPK keadaan Februari 2015 yang tercatat 23,74 persen.
Tingkat Pemakaian Tempat Tidur Hotel bulan Maret 2015 tercatat 35,65 persen atau naik 9,40 poin dibandingkan bulan Februari 2015 yang tercatat 26,25 persen.
Rata-rata lama menginap tamu asing dan dalam negeri (domestik) Hotel di Provinsi Sulawesi Tenggara bulan Maret 2015 adalah 1,85 hari, dan terjadi peningkatan 0,27 hari jika dibandingkan bulan Februari 2015 yang tercatat 1,58 hari.
Berita Resmi Statistik Terkait
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel bintang di Sulawesi Tenggara pada November 2024 tercatat sebesar 50,26 persen
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel bintang di Sulawesi Tenggara pada September 2024 tercatat sebesar 43,83 persen
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) hotel bintang di Sulawesi Tenggara pada Agustus 2024 tercatat sebesar 40,65 persen
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel di Provinsi Sulawesi Tenggara pada November 2014 tercatat 39,07 persen
Tingkat Penghunian Kamar Hotel di Provinsi Sulawesi Tenggara pada bulan Desember 2015 tercatat 51,87 persen
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Kolaka (Statistics of Kolaka Regency)Jl. Pahlawan No.75
Mailbox : bps7404@bps.go.id